Visi & Misi
VISI
Balbalan Series
Menjadi platform pembinaan dan kompetisi sepakbola usia muda yang berkarakter, berkelanjutan, dan berstandar modern, guna melahirkan generasi pesepakbola Indonesia yang berkualitas secara teknik, mental, dan attitude.
MISI
Balbalan Series
🔷 Menyelenggarakan kompetisi sepakbola usia dini dan youth yang edukatif, aman, dan berorientasi pada pembinaan.
🔷 Menanamkan nilai Attitude is Everything sebagai fondasi utama perkembangan pemain.
🔷 Membangun ekosistem pembinaan sepakbola yang melibatkan pelatih, orang tua, sekolah sepakbola, dan komunitas.
🔷 Mengintegrasikan pendekatan modern football development yang sesuai dengan fase usia anak.
🔷 Menjadi ruang tumbuh bagi talenta muda untuk berkembang tanpa tekanan berlebihan, namun tetap kompetitif.
🔷 Bersinergi dengan swasta-federasi-pemerintah dalam mengebangkan sport industry dgn sport tourism.
🏆🏆🏆🏆🏆🏆🏆🏆🏆🏆🏆🏆